Article Detail

Upacara HUT RI ke-76


Halo sahabat Tarki ??

Salam Merdeka!

Selasa, 17 Agustus 2021 kemarin, seluruh guru, karyawan dan peserta didik mengikuti Upacara HUT RI ke-76 di Istana Negara secara virtual melalui saluran TV dan streaming Youtube. Walaupun virtual, semangat kemerdekaan ini tidak melunturkan semangat kami, dengan tegap dan sikap hormat kami semua mengikuti upacara dengan khusuk untuk mengenang seluruh jasa para pahlawan kemerdekaan.

Kita tangguh, Indonesia tumbuh.

Indonesia, Merdeka!

 

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment