Article Detail
Penanggulangan Bencana Bagi Guru PAUD
Sabtu, 17 Januari 2025 seluruh pendidik di KB-TK Tarakanita mengikuti kegiatan hari studi guru mengenai edukasi penanggulangan bencana. Dengan pelatihan ini, para pendidik dibekali dengan cara-cara mencegah dan menanggulangi bencana-bencana yang sewaktu-waktu menghampiri area sekolah, seperti gempa bumi atau banjir. Selain itu, pendidik juga diberi pemantapan agar lebih siap untuk memberikan pengalaman belajar yang siap siaga ketika bencana muncul. Sebagai pendidik memang harus selalu sigap dan tanggap dalam menanggulangi bencana yang datang sewaktu-waktu. (*kat)
Comments
-
there are no comments yet
Leave a comment