Article Detail

Pesta Nama Sekolah TK RA. Kartini

Kegiatan lomba yang dilaksanakan pada tahun ini berbeda dengan tahun  lalu karna para peserta diwajibkan memakai baju daerah, seperti : adat Bali, Jawa, Kalimantan, dsb sungguh terlihat keragaman budaya Indonesia. Selain lomba kami juga mengadakan bazaar untuk memeriahkan acara dan Puji Tuhan bazaar yang dilaksanakan berjalan dengan lancar dan laris manis, hal ini tak lepas dari kerjasama dan partisipasi dari orangtua siswa. Selamat Hari Ulang Tahun TK RA. Kartini semoga tetap eksist dan jaya dalam mencerdaskan calon – calon generasi penerus bangsa.

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment