Article Detail
Berkreasi dengan balok - balok
Taman Kanak – Kanak merupakan tempat untuk belajar sekaligus bermain bagi anak usia dini, misalnya melalui peraga edukasi seperti balok – balok anak – anak terangsang untuk berimajinasi membentuk sesuatu, seperti yang dilakukan oleh Kelompok B terlihat sekali kreativitas mereka dalam menyusun sebuah gedung bahkan mobil – mobilan melalui balok – balok. Bahkan selain berkreasi dengan bentuk mereka juga terpacu untuk bercerita dengan hasil karya yang telah dibuat, menarik sekali khan…kreativitas dan berkembangan bahasa anak bisa tertambah dengan permainan peraga edukasi.
Comments
-
there are no comments yet
Leave a comment