Article Detail
Berbagi Kasih Melalui Aksi Natal
Natal adalah kasih dan berbagi, hal tersebut yang hari ini dilakukan anak – anak TK RA. Kartini yaitu membagikan bingkisan aksi natal yang berisi mie instant, gula, dan minyak goreng. Mereka berkeliling ke tetangga sekitar sekolah dengan di dampingi oleh Ibu Guru, adapun makna dan nilai yang dapat diambil dari kegiatan diatas adalah menanamkan pada anak usia dini agar peka terhadap lingkungan orang sekitar terutama yang membutuhkan. Selamat Natal…marilah kita persiapkan hati menyambut Kelahiran Sang Raja Damai.
Comments
-
there are no comments yet
Leave a comment